Riwayat Hidup Penulis
Drs. Dame Sirega, M.A. lahir tanggal 7 September 1963
di Desa Aekbayur.
Kecamatan Padang Bolak
Kabupaten Padanglawas Utara. Sumatera Utara. Nama Bapak yang tercinta alm. Ompu Natobang
Siregar lahir 1905. Wafat hari Jum’at tanggal 18 Desember 1989 pukul 10 : 00, tutup usia 84 tahun. Saat
itu saya masih semester enam Fakultas
Tarbiyah Jurusan Bahsa Arab pada IAIN SU Padangsidimpuan. Nama Ibu alm. Nurmaun
Rambe lahir tahun 1927 wafat tanggal 4 Maret 2002 pada hari Senin habis adzan
Subuh. Ibu yang tercinta dipanggil oleh yang Maha Penyayang tutup usia 75
tahun.
Saya memulai pendidikan di SD Negeri
nomor 142723 Aekbayur tahun 1972 tammat
1977, kemudian melanjutkan ke SMP Negeri Sipupus Siunggam tahun 1978 tamat
1981, kemudian MTs. S Madrasah Islamiyyah Pintu Padang tahun 1981 tamat 1983,
kemudian MAS Islamiyyah Pintu Padang
tahun 1983 tamat tahun 1984, dan kemudian melanjutkan ke Perguruan
Tinggi IAIN SU Padangsidimpuan tahun 1985 jurusan Bahasa Arab tamat tanggal 20
Juni 1990 pada hari Rabu dengan IPK 3,10. Selanjutnya pada testing CPNS tanggal
5 Juli 1990 lulus, maka keluar SK Capeg tanggal 1 Maret 1991. Sekarang berprofesi sebagai dosen mata kuliah Ulumul
Hadis pada Jurusan Syari’ah Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Padangsidimpuan.
Karya Ilmiah yang sudah ada
antara lain:
Penelitian
- Skripsi Judul : Muqoronah baina at-Tarbiyyati al-Madrosiyyah wa At- Tarbiyyah al-Manziliyyah fi al-Islam, tahun 1990
- Perbandingan pengalaman salat anak buruh dan anak nelayan di Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan. (Penelitian) 1997.
- Kaidah memahami hadis, kajian dari segi matan. (Penelitian) 2002
- Batas waktu suami mafqud menurut Asy-Syafi’i. (penelitian) 2003
- Judul Tesis: Studi Tentang Sanad dan Matan Hadis-Hadis Pekurban Seekor Unta 2007.
- Penelitian Judul: Kritik Matan Hadis-Hadis Tentang Bid’ah,2014,
Daftar Jurnal:
- Fitrah No. 22 – 23 Tahun VI April-September 1998, ISSN 0854 – 3682, Judul: Upaya Orangtua dalam Peningkatan Kreativitas Anak di Rumah Tangga.
- Fitrah No. 20 – 21 Than V Oktober 1997 – Maret 1998, Judul: Faktor-Faktor Penghambat Berbuat Baik dan Upaya Pemecahannya Menurut Islam.
- Al-Intiqal: Vol. IV, No. 1, Januari – Juni 2008, ISSN: 1907-8730, Judul: Kritik Matan Hadis-Hadis Tentang Berdo’a Sesudah Tasyahud Awal.
- An-Nadwal Jurnal Dakwah dan Sosial dan Kemasyarakatan atau Vol XIII No. 1, Januari -Juni 2008, ISSN 0854-1477, Judul: Hadis Maudu’ dan Permasalahannya
- Tarbiyah Jurnal Pendidikan dan Keislaman, Vol XVI, No. 1, Januari –Juni 2009, ISSN 0845-2627, Judul: Analisa Pendapat Abu Hanifah Tentang Hukum Membaca Al-Fatihah Dalam Salat Sendirian.
- Al-Intiqal Jurnal Pendidikan dan Keislaman, Vol VII, No. 2, Juli-Desember 2009, Judul: Analisa Pendapat Imam Syafi’i Tentang Hukum Membaca al-Fatihah Dalam Salat Sendirian.
- Hikmah Jurnal Dakwah dan Komunikasi Islam, Vol II, No. 02, Desember 2008, ISSN 2085-6113, Judul: Dakwah Rasul saw Tentang Ilmu-Ilmu Sosial
- El-Qonuny: Vol. IV, No. 1, Januari – Juni 2008, ISSN: 1907-8730, Judul: Kritik Matan Hadis-Hadis Tentang Berdo’a Sesudah Tasyahud Awal
- Tazkir: Vol. IV No.1 Juni 2009, ISSN: 2086-1923, Judul: Studi Tentang Sanad dan Matan Hadis- Hadis Berdoa Sesudah Tasyahud Awal
- Analisis Dalil Basmalah dalam Surah al-Fatihah. ISSN 281. 301 (El-Qonuny vol.2 No.2. Juli 2010)
- Kualitas Matan Hadis Pekurban Seekor Unta ( Forum Paedagogik Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, ISSN 2086-1915,Vol.02 No,Desember 2010)
- Kualitas Sanad Hadis Tentang Pekurban Seekor Unta, ISSN 281. 301 ( El- Qonuny, Januari 2011)
Buku
- Buku berjudul: Syarat Solat Versi Kitab 9 Imam Hadis ( Analisis Pendapat Fuqoha) Puslit IAIN IB Padang Press Tahun 2012 ISBN : 978-602-9044-59-1
- Buku berjudul: Solat Sunat Versi Kitab 9 Imam Hadis ( Analisis Pendapat Fuqoha) Penerbit Rios Multicipta Padang Indonesia Tahun 2012 ISBN 978-602-19524-2-9
- Buku berjudul: Rukun Solat Versi Kitab 9 Imam Hadis ( Analisis Pendapat Fuqoha) Penerbit Rios Multicipta Padang Indonesia Tahun 2012 ISBN 978-602-7698-3-6
- Buku berjudul: Metodologi Kritik Matan Penerbit Rios Multicipta Padang Indonesia Tahun 2012 ISBN 978-602-7698-00-0
- Buku Berjudul: Metodologi Kritik Sanad Penerbit Rios Multicipta Padang Indonesia Tahun 2012 ISBN 978-602-7698-01-7
- Buku Berjudul Sholat Berjamaah Dan Permasalahannya (Analisis Kontemporer) Penerbit Rios Multicipta Padang Indonesia Tahun 2013 ISBN 978-602-7698-14-7
- Buku Berjudul Hadis-Hadis Tentang Jenazah Dan Permasalahannya(Analisis Kontemporer) Penerbit Rios Multicipta Padang Indonesia Tahun 2013 ISBN 978-602-7698-15-4